20 Tempat Wisata di Sampang yang Wajib dikunjungi

Pesona Tempat Wisata yang ada di kabupaten Sampang ini wajib untuk didatangi saat anda sedang berlibur ke kabupaten ini - Destinasi Tempat wisata di Sampang yang bisa dijadikan tujuan wisata - Sampang merupakan kabupaten yang berada di pulau madura dan masih masuk kedalam provinsi jawa timur.
Sumber: Nur Diantomo

Kabupaten sampang banyak menyimpan keindahan alam yang bisa di jadikan tujuan berlibur akhir pekan yang cukup menyenangkan bagi anda beserta keluarga yang di sayangi.

beberapa tujuan wisata yang bisa di jadikan tujuan berlibur ada objek wisata pantai, situs sejarah, hingga wisata alam goa dan juga tidak mau ketinggalan ada tujuan wisata hutan nepa dengan spesies kera.

Setelah sebelumnya kita sudah membahas tentang Tempat wisata di Sumenep dan juga Tempat wisata di bangkalan , maka kali ini kita akan membahas tempat wisata di kabupaten sampang.

Inilah Daftar 20 Tempat Wisata yang ada di Kabupaten Sampang Madura

1. Air Terjun Toroan

2. Pantai Wisata Complang

3. Wisata Waduk Nipang

4. Wisata alam Gua Lebar

5. Pantai Nepa

6. Hutan Kera Nepa

7. Sumber Jokotole Omben

8. Bukit Masegit

9. Pantai Jodoh

10. Pulau Mandangin

11. Waduk Klampis

12. Pemandian Sumber Otok

13. Situs Pababaran Trunojoyo

14. Situs Ratoh Ebuh

15. Situs Makam Sayyid Ustman Bin ali

16. Situs makam Pangeran Santo Merto

17. Situs Makam Bangsacara

18. Sumur Daksan

19. Monumen Sampang

20. Makam Madegan
LihatTutupKomentar